Slider

Tuliskanlah Hadist Tentang Sholat Itu Adalah Tiang Agama​

tuliskanlah hadist tentang sholat itu adalah tiang agama​

Jawaban:

semoga membantu ya CMIIW

tuliskanlah hadist tentang sholat itu adalah tiang agama​

apakah itu sholat apa yang dimaksud agama apa yang dimaksud dengan sholat tiang agama ​

soalnya:

1. apakah itu sholat ?

2. apa yang dimaksud agama ?

3. apa yang dimaksud dengan sholat tiang agama ?

jawabannya:

1. shalat adalah ibadah yang dilakukan oleh umat Islam yang diawali dengan takbiratul ihram dan diakhiri dengan salam.

2. Agama adalah suatu kepercayaan terhadap sesuatu dengan menggunakan hati nurani.

3. sholat tiang agama adalah suatu pondasi dari agama islam.

ibarat kata agama itu adalah sebuah bangunan

dan sholat yg dilaksanakan selama 5 waktu dalam sehari merupakan tiangnya, pondasi

tanpa sholat, agama itu akan runtuh

karna sholat merupakan tiang / pondasinya..

semoga bermanfaat

Lengkaplah hadist nabi tersebut "sholat itu adalah tiang agama,......."

Jawaban:

“Shalat itu adalah tiang agama (Islam), maka barangsiapa mendirikannya maka sungguh ia telah mendirikan agama; dan barangsiapa meninggalkannya, maka sungguh ia telah merubuhkan agama” (HR. Baihaqi).

Penjelasan:

semoga membantu

bacaan hadist sholat tiang agama​

Jawaban:

Asshalaatu 'imaannuddiin Faman 'aqaamaha faqad 'aqamaddiin waman taraakaha faqad Hadamaddiin

Penjelasan:

Sorry kalo salah. Soalx ini aj yg gw inget

hadist tentang sholat adl tiang agama

Hadist secara istilah adlaah segala sesuatu yang di sandarkan kepada baginda rasul muhammad S.A.W baik berupa perkataan, perbuatan, siafat atau diamnya nabi. Hadist yang menyatakan bahwasannya shalat adalah tiang agaman dapat di lihat pada pembahasan.

Pembahasan

Hadist yang menyetakan bahwasannya shalat adalah tiang agama

الصَّلاةُ عِمادُ الدِّينِ ، مَنْ أقَامَها فَقدْ أقَامَ الدِّينَ ، وَمنْ هَدمَها فَقَد هَدَمَ الدِّينَ

Terjemahan hadist

“Sholat merupakan tiang agama, barang siapa yang menegakkan shalat, maka dia telah menegakkan agamanya dan barangsiapa yang merobohkannya, berarti ia telah merobohkan agamanya”.

Terjemahan hadist perkata

  1. Pada الصَّلاةُ artinya dalam bahasa indonesia adalah shalat
  2. Pada عِمادُ artinya dalam bahasa indonesia adalah tiang/pondasi
  3. Pada الدِّينِ artinya dalam bahasa indonesia adalah agama
  4. Pada مَنْ artinya dalam bahasa indonesia adalah barang siapa
  5. Pada  أقَامَها artinya dalam bahasa indonesia adalah yang telah mnegakkannya
  6. Pada فَقدْ  artinya dalam bahasa indonesia adalah maka
  7. Pada أقَامَ artinya dalam bahasa indonesia adalah dia telah menegakkan
  8. Pada هَدمَها artinya dalam bahasa indonesia adalah yang merobohkannya
  9. Pada هَدَمَ artinya dalam bahasa indonesia adalah dia telah merobohkan

-----------------------

Hadist adalah dalil hukum kedua umat islam setelah Al qu'an. Pembagian jenis hadist dapat ditinjau dari 3 hal yaitu berdasarkan kualitas hadist, Berdasarkan jumlah perawi dan berdasarkan sumber hadist.

Aspek pertama

Menurut ilmu mustalahul hadist, hadist secara kualitas dapat di kelompokkan kedalam empat kelompok yaitu:

  1. Hadist shahih: adalah hadist yang sangat baik kualitasnya dan sangat dianjurkan untuk berjhujjah dengan menggunakan hadist golongan ini
  2. Hadist hasan: Hadist yang kuliatasnya haampir sama dengan hadist shahih, akan tetapi kekuatan hafalan perawinya lebih lemah
  3. Hadist dhaif: Hadist yang kulaitanya dibawah kualitas  hadist sahih maupun hadist hasan
  4. Hadist maudhu': hadist ini disebut juga dengan hadist palsu, karena hadist ini dikarang oleh orang tidak bertengung jawab dan mengatakan bahwa itu adalah hadist, hukum berujjah dengan hadist ini hukumnya adalah haram

Aspek kedua

Menurut ilmu mustalahul hadist, hadist berdasarkan jumlah perawi dapat di kelompokkan kedalam 3  kelompok yaitu:

  1. Hadist mutawatir : Hadist yang diriwayatkan oleh banyak perawi dan dapat dipastikan perawi tersebut bersepakat untuk berbohong tentang isi hadist tersebut
  2. Hadist Masyhur : Hadist yang diriwayatkan oleh beberapa perawi yang sudah terkenal akan kualitas perawinya dan jumlahnya belum mencapai jumlah hadist mutawattir.
  3. Hadist Ahad: Hadist yang diriwayatkan oleh satu orang perawi

Aspek ketiga

Menurut ilmu mustalahul hadist, hadist berdasarkan sumber asalnya dapat di kelompokkan kedalam 3  kelompok yaitu:

  1. Hadist Quliyah : Hadist yang berasal dari perkataan atau ucapan  Nabi Muhammad S.A.W
  2. Hadist Fi'liyyah: Hadist yang berasal dari perbuatan atau praktek yang langsung dilakukan oleh  Nabi Muhammad
  3. Hadist Taqririyyah : Hadist yang berasal dari diamnya Nabi Muhammad ketika melihat ibadah sahabat-sahabat nabi

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang contoh hadist fi'liyyah, hadist quliyyah, hadist taqririyyah, di link https://brainly.co.id/tugas/4276850#
  2. Materi tentng contoh hadist fi'liyyah dalam praktek ibadah sehari-hari
  3. Materi tentang hadist fi'liyyah, di link https://brainly.co.id/tugas/13712054https://brainly.co.id/tugas/3975256
  4. Materi tentang pembagian dan penjelasan tentang hadist, di link brainly.co.id/tugas/11370165
  5. Materi tentang pembagian hadist, di link brainly.co.id/tugas/19644827

=========================

Detail jawaban

Kelas : X

Mata pelajaran : Agama

Bab : Al-Qur'an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku

Kode soal: 10.14.4

Kata kunci : hadist, pembagian hadist, hadist fi'liyyah, hadist qauliyyah, hadist taqririyyah

hadist tentang sholat adl tiang agama

Trading4giving.com

blogger
© all rights reserved
made with by templateszoo